Orang-orang yang tidak bertanggung jawab, mengharapkan keuntungan sesaat, belakangan kembali marak dengan membobol akun WhatsApp (WA), perhatikan pesan pendek berikut ;
“Selamat malam kak, Maaf ganggu, kami dari kasir indomart, minta tolong sebentar,tadi ada pelanggan kami beli voucher game,kami salah invut nomor jadi sms nya terikirim ke nomor kakak ?”
“Sms dari whatsapp yg ada tulisan thailand nya kak,karna ada kode 6 angka kak untuk kode voucher game fishinggo kk?
Bisa dikirim SMS ny kak”
Hati-hati dengan SMS semacam ini, karena mereka sedang meminta nomor pengaman WHATSAPP anda, sekali anda kirim, maka seketika itu juga WA akan beralih tangan, dan langkah selanjutnya mereka akan menyebarkan mohon bantuan pada teman-teman anda, agar dikirimkan uang dengan alasan ATMnya sedang bermasalah, dengan janji sore uang tersebut akan segera dikembalikan.
#sebarkan_agar_orang2_dekat_anda_tidak_jadi_korban